PLAGIAT ADALAH DOSA: SEBUAH PERSPEKTIF ALKITABIAH TENTANG MASALAH KONTEMPORER
DOI:
https://doi.org/10.48125/jtb.v5i2.35Kata Kunci:
Plagiat, Dosa, Integritas Kristen, KesarjanaanAbstrak
Melalui perkembangan internet dan perbanyakan sumber digital, plagiat sudah menjadi masalah yang meluas dalam konteks akademik di seluruh dunia. Namun, artikel ini akan berpendapat bahwa orang Kristen harus menganggap plagiat sebagai dosa-yaitu, sebagai sebuah masalah moral dan bukan hanya masalah akademis. Setelah menyajikan sejarah dan gambaran yang singkat tentang plagiat, artikelnya akan menguraikan enam alasan yang mendukung gagasan bahwa plagiat adalah dosa. Kemudian, keberatan yang mungkin akan ditangani dan beberapa komentar penutup akan ditambahkan.